Makanan khas Magetan terdiri dari makanan kecil (camilan) : lempeng beras, lempeng ketan, emping mlinjo, rengginan, rangin dari kelapa dan keripik tempe merupakan kegemaran wisatawan dari dalam dan luar daerah kota Magetan. Kegiatan ini pada umumnya dikerjakan oleh ibu-ibu rumah tangga yang sudah profesional terletak di jalan Sawo, Selosari, Magetan.
Sabtu, 10 April 2010
Makanan Khas Magetan
Diposting oleh SEPTIAN FRENDY WIJAYA di 22.11
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar